Kamis, 12 Juli 2012


Bangsa Dark Elf


dark elf"penguasa kegelapan"

Bangsa Dark Elf, memiliki sebuah ibukota dengan nama Montt yang berada didaerah Ignis pada bagian selatan dunia Rohan.
Bangsa ini memiliki kebudayaan tinggi, mereka cenderung memiliki sifat dingin dan sombong, dan sifat bangsawan mereka biasanya yang menyebabkan mereka selalu meremehkan orang lain.
Bangsa Dark Elf sering melibatkan diri kedalam persekutuan dan persengketaan, dan terkadang memperebutkan energi magic dalam jumlah yang sangat besar. Mereka memiliki sikap yang sangat sopan, tetapi terkadang memiliki tujuan yang terselubung.
Jenis senjata bangsa DARK ELF:
Dagger, Staff, Wand.
LIST SKILL MAGE
Mage memiliki berbagai skill mulai dari serangan terhadap lawan, skill yang merugikan lawan, sampai menguntungkan diri sendiri sehingga dapat digunakan sebagai karakter untuk berburu solo atau dalam grup.
Apabila level karakter profesi MAGE telah mencapai level 50, maka dapat berubah profesi menjadi WARLOCK ataupun WIZARD.
no icon nama skill deskripsi skill
1 Energy Sphere Meningkatkan serangan magic ke target.
2 Cold Wave Menyebabkan musuh mengalami status Paralyze.
3 Dark Message Meningkatkan jumlah HP dan MP dari level karakter.
4 Dark Eyes Skill ini dapat mendeteksi karakter / monster menggunakan Mode Vanish/Hide dalam jarak tertentu.
5 Cure Silence Menghilangkan efek status skill Silence.
6 Broken Barrier Menghilangkan status skill Magic Barrier dan skill Mana Guard dari musuh.
7 Magic Boost Meningkatkan serangan magic ketika menyerang dengan serangan kritikal.
8 Health Coil Meningkatkan serangan magic, dan serangan yang diterima akan diubah menjadi HP.
9 Taming Mind Menyebabkan musuh menjadi status Confusion.
10 Mana coil Meningkatkan serangan tambahan, dan menyerap serangan yang diberikan sebagai Mana.
11 Strong Mind Menggabungkan status Intelligence dan status Psyche untuk meningkatkan serangan kritikal.
12 Frozen Ice Mengurangi kec. serangan musuh, dan kec. gerak karakter.
13 Intelligence Beam Menambahkan serangan magic dari Intelligence ke target.
14 Broken Bag Mengurangi maksimum berat barang target, dan mengurangi kekebalan magic.
15 Dispell Magic Memiliki kemungkinan untuk menghilangkan skill pendukung / skill negatif milik target.
16 Wide Encourage Memberikan serangan tambahan dari status Intelligence dalam jarak tertentu.
17 Magic Reflection Mengembalikan serangan magic yang diterima, dan memberikan serangan magic tambahan.
18 Wide Pollution Memberikan serangan magic berdasarkan status Psyche ke target dalam jarak tertentu.
19 Portal Warp Memindahkan seluruh Anggota Grup ke tujuan dengan menggunakan Portal Stone.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar